Des 27, 2023
Di penghujung tahun 2023 Dosen Vokasi Undip yakni Mohamad Endy Yulianto,ST, MT dari prodi Teknologi Rekayasa Kimia Industri kembali menorehkan prestasi dengan menerima penghargaan sebagai penyaji terbaik dari Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi. Kegiatan yang...
Des 22, 2023
Pada hari Kamis, 21 Desember 2023 telah dilaksanakan Diseminasi hasil Program MBKM tentang penyusunan Rencana Tata Ruang oleh Mahasiswa Perencanaan Tata Ruang dan Pertanahan (PTRP) angkatan 2020 Sekolah Vokasi, Universitas Diponegoro di Kabupaten Purworejo yang...
Des 19, 2023
Sekolah Vokasi UNDIP terus berbenah guna Menjadi Pusat Pendidikan Vokasi (Terapan) yang Unggul dan Bertaraf Internasional. Berbagai upaya dan terobosan pun telah dilakukan Sekolah Vokasi UNDIP di sepanjang tahun 2023. Diantaranya perbaikan dan penambahan sarana...
Des 14, 2023
BEM Sekolah Vokasi Universitas Diponegoro melaksanakan kegiatan pengabdian Bhakti Bumi di Purworejo. Bhakti Bumi digelar selama tiga hari, tanggal 27-29 Oktober 2023. Bhakti Bumi ini adalah suatu kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Desa Kertojayan, Kecamatan...
Des 13, 2023
3 Dosen Sekolah Vokasi Undip yakni Mohamad Endy Yulianto,ST, MT dan Dr.Eng Vita Paramita, ST, MM, M.Eng dari prodi Teknologi Rekayasa Kimia Industri serta Dista Yoel Tadeus, ST, MT dari prodi Teknik Listrik Industri menerima penghargaan di bidang Kekayaan Intelektual...